Move On dari Hiruk Pikuk Kota ke Desa Wisata Tembi, Yogyakarta

Di Desa Tembi terdapat beberapa fasilitas pendukung seperti area parkir yang luas, kamar mandi, warung makanan, dan lain-lain. Selain itu untuk Anda yang berasal dari luar Yogyakarta tidak perlu khawatir jika ingin menginap karena di Desa Tembi sudah tersedia homestay lho. Di dalam homestay tersebut terdapat beberapa ruangan yaitu ruang untuk kamar tidur, mushola, gazebo, kamar mandi, ruang keluarga, ruang tamu, dan ruang-ruang yang lain.

kompasiana.com

Jika sudah selesai bermain di sawah atau di Museum Anda juga bisa menambah wawasan dengan membaca buku di perpustakaan. Di perpustakaan terdapat lebih dari 5000 buku yang siap menghibur otak Anda. Perpustakaan ini buka dari jam 9 pagi sampai jam 4 sore.

 

Itulah sedikit informasi yang bisa kami berikan khusus untuk Anda. Happy traveling 🙂

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

#artikel-asli